Nabire, admediapapua.com – Bupati Nabire, Mesak Magai, meresmikan penyerahan 7 unit speedboat dan 3 unit mobil ambulance pada 19 September 2025 di Pantai Nabire. Penyerahan ini bertujuan untuk meningkatkan pelayanan...
Nabire, admediapapua.com – Presiden Prabowo Subianto bersama Pemerintah Pusat telah memberikan dukungan signifikan kepada masyarakat Papua Tengah melalui program pemberdayaan ekonomi berbasis kearifan lokal. Sem Wanimbo, Kepala Suku Dani Distrik...
Nabire, admediapapua.com – Sentra Layanan Universitas Terbuka (SALUT) resmi hadir di Kabupaten Nabire, Provinsi Papua Tengah. Peresmian SALUT yang berlokasi di Jalan Ampera/Auri, Karang Tumaritis Nabire ini menandai terbukanya akses...
Nabire, admediapapua.com – Polda Papua Tengah kembali melaksanakan kegiatan pembinaan rohani dan mental (Binrohtal) sebagai upaya meningkatkan iman dan taqwa personel kepada Tuhan Yang Maha Esa. Kegiatan rutin ini digelar...
Nabire, admediapapua.com – Aksi demonstrasi kelompok “Pencari Kerja Kode R Papua Tengah” kembali digelar di Kantor BKPSDM pada Senin (15/9/2025). Aksi yang dipimpin Yusak Nawipa ini diikuti sekitar 150 orang...
Nabire, admediapapua.com – BPJS Ketenagakerjaan Kantor Cabang Nabire melaksanakan sosialisasi program dan manfaat jaminan sosial ketenagakerjaan sekaligus penyerahan kartu peserta kepada aparatur BAMUSKAM, RT/RW, serta pekerja rentan di Kabupaten Nabire....
Nabire, admediapapua.com – Pemerintah Provinsi Papua Tengah menggelar upacara peringatan Hari Perhubungan Nasional (Harhubnas) ke-55 pada Selasa (17/9/2025). Kegiatan berlangsung sederhana namun penuh makna, diikuti jajaran Dinas Perhubungan bersama mitra...
Nabire, admediapapua.com – Apel Operasi Jaran Noken yang berlangsung selama satu bulan, mulai 17 September hingga 16 Oktober 2025, mendapat dukungan penuh dari berbagai elemen masyarakat, khususnya komunitas perantau yang...
Nabire, admediapapua.com – Pemerintah Kabupaten Nabire melalui Bupati Mesak Magai, S.Sos., M.Si., mengumumkan rencana pembentukan Bantuan Polisi (Banpol) sebagai upaya untuk memperkuat jaminan keamanan di wilayah tersebut. Banpol ini akan...
Nabire, admediapapua.com - Polda Papua Tengah melaksanakan Apel Pasukan Operasi Jaran Noken 2025 di Mapolres Nabire, kegiatan ini dipimpin langsung Kapolda Papua Tengah Brigjen Pol. Alfred Papare, S.I.K., dan dihadiri...