Sorong, admediapapua.com – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Papua Barat Daya (PBD) melalui Ketua Panitia Hari Pers Nasional (HPN) 2025 menyalurkan bantuan berupa dana kepada keluarga almarhumah Keysa Lestaluhu (20),...
Aimas, admediapapua.com - Pemerintah Kabupaten Sorong berkolaborasi dengan Pemerintah Provinsi Papua Barat Daya untuk meningkatkan kapasitas terminal di Pasar Mariat dari tipe C menjadi tipe A. Langkah ini bertujuan untuk...
Sorong, admediapapua.com – Pemerintah Kota Sorong mengadakan apel pagi di halaman Kantor Wali Kota Sorong pada Senin (3/3/2025). Kegiatan ini diikuti oleh seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) sebagai bagian dari...
Sorong, admediapapua.com - Polda Papua Barat Daya menggelar rapat persiapan untuk pelaksanaan Rekrutmen Integrasi Mandiri (RIM) Terpadu Polri 2025 bagi Subpanda Papua Barat Daya. Kegiatan ini berlangsung di Gedung Dojo...
Sorong, admediapapua.com – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Papua Barat Daya menggelar puncak Hari Pers Nasional (HPN) 2025 dengan mengadakan kegiatan Makan Bergizi Gratis (MBG) bagi siswa-siswi SMP YPPK Don...
Sorong, admediapapua.com – Dalam rangka memperingati Bulan Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) Nasional 2025, PLN Nusa Daya menyelenggarakan serangkaian kegiatan bertemakan "Penguatan Kapasitas Sumber Daya Manusia dalam Mendukung Penerapan Sistem...
Sorong, admediapapua.com - Jelang memasuki bulan Ramadhan, volume penumpang untuk transportasi laut yang menggunakan kapal Pelni baik yang besar dan kecil mulai dipadati calon penumpang yang ingin mudik, Rabu(19/02/2025). Kesyahbandaran...
Sorong, admediapapua.com – Hotel Rylich Panorama, Kota Sorong, menjadi tuan rumah bagi Simposium Regional yang digelar untuk membahas Rancangan Peraturan Daerah (Perda) mengenai Pengakuan dan Perlindungan Masyarakat Hukum Adat di...
Sorong, admediapapua.com - Kepala Penerangan Kodam (Kapendam) XVIII/Kasuari memberikan keterangan resmi terkait pemeriksaan terhadap 7 oknum TNI oleh Polisi Militer Kodam (Pomdam) XVIII/Kasuari, pasca insiden yang diduga mengakibatkan seorang warga...
Sorong, admediapapua.com – Pemerintah Kota Sorong resmi membuka gedung baru Dinas Kesehatan Kota Sorong yang terletak di Jl. Jend. Sudirman No.8, Malabutor, Kecamatan Sorong Manoi, Kota Sorong, Papua Barat Daya....